Sinta, mungkin bagi mahasiswa atau dosen sudah tidak asing dengan sinta ini, nah bagi kamu yang belum mengenal sinta, tenang saja karena sebelum ke materi selanjutnya yaitu cara membuat akun sinta kami akan menjelaskan terlebih dahulu apa itu sinta.
Apa Itu Sinta?
Sebelum lanjut ke pembahasan utama yaitu cara membuat akun sinta kita kenali dulu apa itu sinta.
Sintaadalah singkatan dari science and technology index. Sinta ini dikelola oleh Kemedikbud Ristek. Sinta bisa kita sebut sebagai database jatau pusat data jurnal nasional yang sudah terakreditasi oleh ARJUNA.
database nasional ini di gagaskan pada tahun 2016 kemudian baru diresmikan dan diperkenalkan kepada masyarakat pada tahun 2017 oleh Kemendikbud Ristek. Oleh karena itu sampai saat ini sinta masih berkembang dan terus menambah fitur-fitur baru agar mempermudah penggunananya.
Karena sinta di kelola langsung oleh Kemendikbud Ristek, jurnal yang tersedia di sinta tentu saja jurnal nasional berkualitas dan telah terakreditasi.
Berdasarkan pernyataan sebelumnya bahwa sinta dikelola oleh Kemendikbud Ristek yang artinya jurnal-jurnal didalamnya berkualitasi dan telah terakreditasi tentunya layak dijadikan referensi, sitasi dan yang lainnya. Oleh sebab itu sinta bisa menjadi sebuah media untuk menunjukan kekuatan publikasi dari sebuah institusi atau lembaga pendidikan dan perguruan tinggi.
Dan yang terpenting sinta ini sudah terhubung dengan google scholar dan scopus. Google school adalah sebuah laman dari google yang dikhusukan untuk mengakses karya tulis ilmiah didunia, dan scopus adalah databases internasional yang berlokasi di Amsterdam, Belanda. Tentu saja keduanya menyajikan jurnal internasional berkualita dan bereputasi. Harapan pemerintah tentunya agar seluruh masyarakat bisa mendapatkan jurnal berkualitas.
Bagi Kamu Yang Membutuhkan Publikasi Jurnal , Yuk Konsultasi Langsung Dengan Tim Kami Sekarang Juga! Klik Whatsapp Di Bawah Ini!
Baca Juga : Cara Memasukkan Jurnal Ke Sinta
Cara Membuat Akun Sinta Dengan Mudah
Oke teman-teman setelah mengenal sinta, kita langsung saja ke pembahasan utama yaitu cara membuat akun sinta. Seperti apa langkah-langkahnya simak dengan teliti ya.
Berikut kami paparkan mengenai cara membuat akun sinta:
- Langkah pertama yang bisa kamu lakukan adalah mengunjungi situs sinta dengan url https://sinta.kemdikbud.go.id/authors atau melalui menu registrasi di halaman https://sinta.kemdikbud.go.id/
- Kemudian kamu pilih status penulis (dosen dan peneliti) dan apabila kamu seorang instruktur, pilih instruktur dan masukan NIDN/NIDK di kolom kanan layar.
- Saat kamu memasukkan NIDN/NIDK kamu bisa pilih data yang muncul di fitur auto-completion
- Pada afliasi, kamu bisa pilih dari data yang muncul di Afiliasi Pelengkapan Otomatis
- Lalu pada bagian academic Grade (Functional Position), silahkan pilih data yang muncul pada auto-complete
- Masukkan juga nomor KTP di kolom Nomor Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan email di kolom Email yang telah disediakan, kemudian buatlah kata sandi yang mudah diingat oleh kamu dan sulit diketahui oleh orang lain.
- Oke untuk langkah selanjutnya sangat penting karena pada tahap ini kamu akan menautkan akun Google Scholar kamu ke akun SINTA yang telah kamu buat. Selanjutnya pada kolom URL Google Cendekia, kamu cukup copy paste pada URL Profil Google Cendekia (buka https://scholar.google.co.id/ dan klik Profil Saya, lalu salin URL postingan yang ingin kamu masukkan ke Google Cendekia URL). Jika ID valid, avatar Google Cendekia akan otomatis ditampilkan. Jika ID google scholar kamu tidak valid maka pendaftaran tidak dapat di lanjutkan.
- Untuk kamu yang mempunyai akun scopus, kamu bisa ikuti langkah pada poin sebelumnya, yaitu dengan menggunakan URL Scopus kamu
- kemudian klik daftar untuk mengolah data kamu
- Jika sudah berhasil terdaftar, kamu akan menerima pemberitahuan “pendaftaran berhasil”
- Setelah registrasi berhasil, kamu akan menerima email yang berisi link untuk mengaktifkan akun SINTA kamu, dan sedikit informasi, kamu harus mengaktifkan dalam waktu 24 jam setelah pendaftaran, dan melebihi batas waktu link aktivasi tersebut akan kedaluwarsa dan Anda harus mendaftar dari awal lagi
- Jika kamu belum menerima link aktivasi akun SINTA, kamu bisa meminta agar link aktivasi segera dikirim ulang dengan mengklik link kirim ulang aktivasi pada kanan bawah aplikasi https://sinta.ristekbrin.go.id/author/
- Selanjut setelah proses aktivasi selesai, kamu akan menerima email pemberitahuan bahwa akun sinta kamu telah berhasil diaktifkan.
- Setelah kamu berhasil mengaktifkan akun sinta kamu, kamu dapat masuk ke sinta menggunakan email dan kata sandi yang kamu buat saat pendaftaran.
- Oke pada tahap selanjutnya, tim verifikasi SINTA akan memverifikasi data kamu. Dan Setelah akun kamu dinyatakan valid oleh tim verifikasi RISTEKDIKTI, data dokumen kamu akan otomatis disinkronkan dengan Google Scholar ID dan Scopus ID kamu
- Selesai
Bagi Kamu Yang Membutuhkan Publikasi Jurnal , Yuk Konsultasi Langsung Dengan Tim Kami Sekarang Juga! Klik Whatsapp Di Bawah Ini!
Fitur-Fitur Sinta
Oke setelah mengetahui cara membuat akun sinta, kamu harus mengetahui fitur apa saja yang ada pada jurnla sinta ini. Sinta ini telah dilengkapi oleh fitur-fitur yang tentunya mempermudah penggunanya dalam mengakses dan melakukan publikasi jurnal di sinta. Dan juga mempermudah kita daam encari referensi jurnal berkualitas sesuai bidang keilmuannya.
Berikut adalah fitur-fiturnya sinta :
1. Citation
Nah, fitur sinta yang pertama yang perlu kamu ketahui dalam Cara Membuat Akun Sinta adalah citation. Citation ini merupakan fitur yang menyediakan informasi terkait H-index dalam kurun waktu satu tahun terakhir di google scholar dan scopus. fitur ini berfungsi agar H-index dari kedua database tersebut akan termuat direputasi jurnal sinta.
2. Networking
Oke fitur kedua dalam Cara Membuat Akun Sinta adalah networking. Networking sebuah fitur yang memberikan informasi dan menjelaskan kepada semua pihak yang pernah menjadi kerjama yang menjadi author atau penulis jurnal sinta.
Keuntungan yang didapat dari fitur networking ini adalah semua orang bisa mengetahui jaringan yang dimiliki penulis atau author dan tentu saja kita bisa ikut menentukan kualitas jurnalnya.
Karena sebuah jurnal yang berisi hasil penelitian kolaborasi tentu akan dianggap lebih mumpuni disbanding jurnal penelitian saja.
3. Research Output
Fitur sinta selanjutnya dalam Cara Membuat Akun Sinta adalah Research Output. Untuk fungsi dari fitur ini yaitu menampilkan semua luaran atau output yang dihasilkan para author. Baik itu dalam bentuk publikasi jurnal, buku ilmiah, maupun bentuk lainnya.
4. Score
Fitur jurnal sinta yang terakhir dalam Cara Membuat Akun Sinta adalah score. Fungsi dari fitur ini adalah untuk menampilkan indeks keseluruhan dari publikasi jurnal. Diantaranya mulai dari menampilkan indeks di sinta, kemudian google scholar, scopus, dan terakhir sampai terakhir hasil indeks di sinta.
Bagi Kamu Yang Membutuhkan Publikasi Jurnal , Yuk Konsultasi Langsung Dengan Tim Kami Sekarang Juga! Klik Whatsapp Di Bawah Ini!
Cara Publikasi jurnal Di Sinta
Tidak lengkap rasanya jika kita hanya mengetahui cara membuat akun sinta, tanpa mengetahui cara publikasi jurnal di sinta sendiri. Oke pada pembahasan yang terakhir kami akan memberikan sedikit informasi terkait cara publikasi jurnal sinta.
Berikut adalah tahapan-tahapannya:
- Pastikan jurnal yang kamu tulisan asli atau original
- Sesuai aturan dan kebijakan Penyelenggara Jurnal yang sudah berlaku
- Submit sesuai bidang keilmuan
- Perhatikan tema dan topik ilmiah yang kamu buat
wajib kamu ketahui kekurangan dari jurnal gratis. Kekurangannya yaitu jika kamu memilih publikasi jurnal gratis seperti proses review yang sangat ketat dan proses review nya juga memerlukan waktu yang sangat lama (6 – 8 bulan). Dan tentu saja hanya jurnal berkualitas tinggi saja yang bisa di terima di jurnal-jurnal gratis.
Dan ditambah lagi kamu harus menunggu kisaran 6 bulan sampai 1 tahun untuk jurnal tersebut bisa terbit.
Pendampingan Publikasi Jurnal Nasional Terakreditasi Sinta 2, 3, 4, 5, 6 Bergaransi 100% Terbit
Kini, publikasi jurnal terakreditasi sinta bukan merupakan momok yang menakutkan lagi bagi para akademisi, baik itu sinta 2, sinta 3, sinta 4, sinta 5 maupun sinta 6.
Dengan adanya kami, kebutuhan akan publikasimu bisa dengan cepat teratasi.
Baik itu publikasi untuk syarat kelulusan, syarat sidang yudisium, bkd dosen dan kenaikan pangkat.
Mungkin, sebagian besar akademisi pasti memiliki pertanyaan serupa, seperti :
“Apakah saya bisa mempublikasikan jurnal sinta (2-6) secara gratis dan terbit di waktu yang dekat?”
Jika membahas bisa atau tidak, maka jawabannya adalah bisa. Tapi, jangan harap bisa terbit dengan mudah dan di waktu yang dekat.
Jika kamu memilih publikasi jurnal sinta yang gratis, maka kamu harus melalui waktu yang cukup lama. Mulai dari menunggu waktu untuk Templating, Screaning Jurnal, Proofreading, Menunggu Kabar Naskah Acc/Reject, Revisi (minor / mayor), LoA dan Menunggu Penerbitan (bisa tahun ini, bisa tahun depan).
Coba kita hitung,
- Templating : Harian/Mingguan (tergantung pihak penerbit)
- Screaning Journal & Proofreading : 3-6 bulan (jika ditolak, maka anda harus merevisinya dan mengajukan ulang serta menunggu di screaning ulang)
- Jadwal Penerbitan : Tahun ini, Tahun Depan & Tahun-Tahun berikutnya (tergantung slot volume)
Memang cukup lama, terlebih lagi Jika kamu terdesak oleh deadline yang sudah mepet.
Tapi jangan khawatir, kami hadir sebagai solusi terbaik bagi anda.
Kami, PT Publikasiku Academic Solution sebagai Lembaga Publikasi Jurnal Ilmiah yang sudah resmi berbadan hukum, melayani asistensi publikasi jurnal baik jurnal nasional (Sinta) & jurnal internasional (Scopus) bergaransi 100% terbit.
Sudah ribuan naskah author yang sukses kami terbitkan.
Kami juga mengelola lebih dari 20 Jurnal Nasional (ISSN & Sinta) dan 11 Jurnal Internasional (EBSCO, DOAJ, SCOPUS).
Kami memiliki banyak tim jurnal yang masing-masing sudah berkompeten dan ahli dalam bidangnya.
Dengan menggunakan asistensi dari kami, maka kamu tidak perlu menunggu waktu lama lagi dalam publikasi jurnal sinta.
Hanya dalam waktu 1-2 bulan saja, naskah kamu sukses terbit di jurnal sesuai kebutuhanmu.
Asistensi kami ini sudah include :
- Templating
- Review
- Mendeley Reference
- Revisi Minor
- Proofreading
- Cek Plagiasi Turnitin Premium
- LoA 3-7 Hari
- Sertifikat
- Terbit Bulan Ini / Bulan Depan
Untuk menjaga kualitas, maka kami membatasi layanan asistensi ini hanya 15 naskah saja untuk setiap bulannya. Dan untuk bulan ini, hanya tersisa 4 pendampingan saja.
Segera Konsultasikan Kebutuhan Publikasi Jurnal Sinta Langsung Dengan Tim Jurnal Kami Sekarang Juga! Silahkan Klik Whatsapp Di Bawah Ini!
Kesimpulan
Mungkin cukup sekian pembahasan dari kami terkait cara membuat akun sinta dan fitur sinta, semoga artikel kami membantu teman-teman dan tentu nya semoga menambah wawasan kita semua. terimakasih